Jumat, 18 Oktober 2013

Pertemuan Ke-4 Windows Phone

18-Oktober-2013
Jum'at 16.30 WIB


Ok hari ini kita masuk lagi pada pembelajaran Windows Phone Pertemuan Keempat, Dengan tema orang yang paling di kagumi di kelas. Saya memilih Rendra karna dia orangnya paling kurus dan kecil diantara teman-teman yang lain wkwkwk. All about Kidding. hehehe

Langsung saja kita ke materi.

Memasuki pembelajaran keempat Windows Phone

Pada sesi ini mempelajari bagaimana membuat sebuah methode yang kita akan bahas disini adalah Create Calling and Simple Methode

Manfaat Sebuah Methode :
- tidak boleh menuliskan sebuah kode 2x
- mengurangi jumlah kode
- sangat mudah untuk melakukan perbaikan kode

Jadi yang dipelajari sekarang ini ada 3 hal yaitu :
- membuat Method
- memanggil Method
- mengirimkan parameter ketika memanggil Method

Ok langsung saja, kita buka Microsoft Visual Studio

New Project > Windows Phone App > Visual C# > bari nama SimpleHelperMethod > Klik OK


Muncul tampilan menu New Windows Phone Application, pilih Windows Phone OS 7.1 > Klik OK


Masukkan 2 elemen :
- button : nama MyButton, content Click Me
- textblock : nama MyTextBlock, text kosongkan


Klik pada elemen button 2x, masuk ke mainpage, lalu masukan deklarasi variable seperti gambar dibawah ini : 



Setelah melakukan tahap-tahap diatas, sekarang kita bisa mencoba/mendebug aplikasi berikut dalam emulator Windows Phone. Hasilnya dapat kita lihat sebagai berikut :

Pilih emulator 7.1, kemudian run, tunggu beberapa saat 



Maka hasilnya seperti dibawah ini :


Sekarang kita coba klik button Click Me, maka hasilnya seperti ini :

Muncul tulisan Hello World pada textblock.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar